Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Note 7 Terbaru 2017



Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Note 7 Terbaru 2017

     Galaxy Note 7 yang bakal hadir di indonesia membawa CPU octa core Exynos 8890 2,3Ghz dengan Ram 4GB dan storage 64GB. Berkat resolusi kuat HD panel super amolet dan greatness 1000 net adalah yang terbaik di kelas smartphone yang belum bisa ditandingi merk lainnya.Secara subjectif Samsung Galaxy Note 7 adalah smartphone dengan desain yang sangat indah saat ini. Samsung berhasil memadukan body elegan dual-edge serta layar besar 5,7 inch dengan body compact yang dibalut warna menarik.



     Meskipun mempunyai layar 5,7 inch, samsung berhasil memadatkan dimensi keseluruhan Galaxy Note 7. Smartphone ini mempunyai perbandingan body dan layar yang sangat efektif karena tidak banyak area yang sia-sia. Ukuran sisi atas dan bawahnyapun hanya 1,5 cm, dengan begitu lebar layang masih bisa dijangkau dengan tangan.

     Galaxi Note 7 datang dengan OS android 6.0.1 (Marshmallow) berpadu dengan  TouchWiz. Bagian pinggir layarnya dapat menampilkan beragam informasi serta sorchut aplikasi atau kontak. Saat kondisi terkunci dengan layar mati, pinggiran layar ini juga dapat menampilkan informasi seperti notifikasi atau update berita terbaru dan juga apabila anda menaruh hp dengan layar menghadap kebawah maka pinggiran layar ini akan menyala.


Spesifikasi Samsung Galaxy Note  7
Network
Technology
GSM / HSPA / LTE
Launch
Announced
2016, August. Released 2016, September
Status
Discontinued
Body
Dimensions
153.5 x 73.9 x 7.9 mm (6.04 x 2.91 x 0.31 in)
Weight
169 g (5.96 oz)
Build
Corning Gorilla Glass 5 back panel
SIM
Single SIM (Nano-SIM) or Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
- IP68 certified - dust/water proof over 1.5 meter and 30 minutes
- Stylus
- Samsung Pay (Visa, MasterCard certified)
Display
Type
Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Size
5.7 inches (~78.0% screen-to-body ratio)
Resolution
1440 x 2560 pixels (~518 ppi pixel density)
Multitouch
Yes
Protection
Corning Gorilla Glass 5
- Always-on display
- TouchWiz UI
Platform
OS
Android OS, v6.0.1 (Marshmallow)
Chipset
Exynos 8890 Octa
CPU
Octa-core (4x2.3 GHz Mongoose & 4x1.6 GHz Cortex-A53)
GPU
Mali-T880 MP12
Memory
Card slot
microSD, up to 256 GB (dedicated slot) - single-SIM model
microSD, up to 256 GB (uses SIM 2 slot) - dual-SIM model
Internal
64 GB, 4 GB RAM
Camera
Primary
12 MP, f/1.7, 26mm, phase detection autofocus, OIS, LED flash, check quality
Features
1/2.5" sensor size, 1.4 µm pixel size, geo-tagging, simultaneous 4K video and 9MP image recording, touch focus, face/smile detection, Auto HDR, panorama
Video
2160p@30fps, 1080p@60fps, 720p@240fps, HDR, dual-video rec., check quality
Secondary
5 MP, f/1.7, 22mm, dual video call, Auto HDR
Sound
Alert types
Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker
Yes
3.5mm jack
Yes
- 24-bit/192kHz audio
- Active noise cancellation with dedicated mic
Cmos
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth
v4.2, A2DP, EDR, LE
GPS
Yes, with A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO
NFC
Yes
Radio
No
USB
v3.1, Type-C 1.0 reversible connector
Features
Sensors
Iris scanner, fingerprint (front-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate, SpO2
Messaging
SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Browser
HTML5
Java
No
- Fast battery charging
- Qi wireless charging (market dependent)
- ANT+ support
- S-Voice natural language commands and dictation
- MP4/DivX/XviD/WMV/H.265 player
- MP3/WAV/WMA/eAAC+/FLAC player
- Photo/video editor
- Document editor
Battery
Non-removable Li-Ion 3500 mAh battery
Misc
Colors
Blue Coral, Gold Platinum, Silver Titanium, Black Onyx
Test
Performance
Basemark OS II 2.0: 2676 / Basemark X: 32648
Display
Contrast ratio: Infinite (nominal), 4.247 (sunlight)
Camera
Photo / Video
Loudspeaker
Voice 69dB / Noise 69dB / Ring 72dB
Audio quality
Noise -92.8dB / Crosstalk -92.9dB
Battery life
Endurance rating 90h



     Galaxy Note 7 juga memiliki fitur eksklusif yaitu S Pen. Hingga saat ini belum ada smartphone lain yang mampu menyaingi S Pen dari Samsung. Pada saat mngambil S Pen Dengan kondisi smartphone terkunci anda langsung bisa mencoret-coret layarnya.


     Satu hal menonjol lainnya yang ditawarkan adalah dari segi keamanan. Disamping memiliki Fingerprint Scanner Galaxy Note 7 juga memiliki eye scanner. Selama ada di area cukup cahaya sensor ini dapat mendeteksi retina mata kurang dari 2 second. Meski belum banyak fungsinya eye scanner setidaknya jadi pembeda dan nilai plus bagi pengguna Galaxy note 7.


     Samsung membekali galaxy note 7 dengan kapasitas battery 3.500 mAh, battery ini tentunya sudah mendukung Fast Charging tetapi daya tahan Screen on Time yang di dapat kisaran 3,5 jam. Untuk harga dari Samsung Galaxy Note 7 ini adalah sebagai berikut:

Harga Samsung Galaxy Note 7 Baru
Rp.10,700,000,-
Harga Samsung Galaxy Note 7 Bekas
Rp.-

No comments:

Powered by Blogger.